Selasa, 01 November 2016

Cara Cek Calon Peserta UN Tahun 2014



Mulain tahun Pelajaran 2014/2014 ini calon peserta UN bisa dilihat secara online. Pihak pengembang DAPODIKDAS mulai tahun ini merilis daftar calon peserta Ujian Nasional secara online. Hal ini dimaksudkan agar masing-masing sekolah bisa mengecek calon peserta UN dan sekaligus memperbaiki data peserta jika ada kesalahan.

Perbaikan data bisa dilakukan melalui aplikasi DAPODIK v3.01..
Untuk perubahan data yang berhubungan dengan nama dan tanggal lahir akan diberlakukan sampai dengan tanggal 27 November 2014. Hal ini dikandung maksud sesudah tanggal itu akan dilakukan penyesuaian data antara Dapodik sebagai penyimpan data dan PDSP sebagai pengguna data.

Siswa akan masuk sebagai calon peserta Ujian Nasional apabila :
a. Siswa telah diinput datanya dalam DAPODIK.
b. Status registrasi siswa adalah aktif
c.Siswa adalah anggota rombel kelas 6 atau 9.

Adapun cara melihatnya adalah sebagai berikut :
a. Buka laman : www.un.data.kemdikbud
b. Login


c. Aapbila login tidak bisa, maka operator harus melakukan registrasi dulu.
d. Registrasi operator dapat dilakukan disini




e. Klik registrasi Operator Sekolah, kemudian isi semua kolom yang diminta.
f. Jangan lupa menyertakan hasil scan SK operator dengan legalisasi dari Kepala Sekolah.
g. Melalui email yang kita isikan, kita akan mendapatkan email konfirmasi yang berisi Username dan password, yang nantinya bisa kita gunakan juga di login Vervalpd.
h. Email balasan akan kita terima paling lambat 1 x 24 jam.
i. Selamat mencoba, semoga bermanfaat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar